Cek Imei Samsung Terblokir Atau Tidak

Cek Imei Samsung Terblokir Atau Tidak

Cara Cek IMEI Terblokir atau Tidak

Setiap ponsel yang diaktifkan di Indonesia setelah 18 April 2020 harus terdaftar di Sistem Informasi Basis Data IMEI Nasional (SIBINA) Kementerian Perindustrian (Kemenperin). Jika ponsel tersebut tidak terdaftar, dianggap sebagai produk pasar gelap (black market).

Ponsel yang masuk ke Indonesia secara ilegal akan diblokir dari akses layanan seluler. Hal ini juga berlaku untuk ponsel yang dibeli di luar negeri dan tidak terdaftar di SIBINA Kemenperin.

Lantas, bagaimana cara cek IMEI terdaftar?

Untuk memeriksa apakah ponsel Anda terdaftar di SIBINA, Anda dapat mengunjungi situs imei.kemenperin.go.id. Masukkan 14 hingga 16 digit nomor IMEI ponsel Anda, dan situs tersebut akan memberi tahu apakah ponsel Anda terdaftar di basis data Kemenperin atau tidak.

Namun, layanan ini sekarang sudah tidak tersedia untuk publik. Situs imei.kemenperin.go.id memberikan pesan berikut:

“Layanan Pengecekan IMEI di halaman ini ditujukan untuk pengecekan realisasi industri Handphone dan Tablet (HKT) dalam negeri dan importir HKT terdaftar untuk mengecek IMEI yang sudah didaftarkan melalui Tanda Pendaftaran Produk (TPP) kami tutup aksesnya untuk publik. Terima kasih.”

Cek IMEI terdaftar juga bisa dilakukan di laman Bea Cukai. Untuk memeriksa IMEI di situs Bea Cukai, Anda dapat mengikuti langkah-langkah berikut:

Perlu diingat bahwa hasil pemeriksaan IMEI didasarkan pada data yang telah terdaftar melalui formulir Registrasi IMEI. Situs Bea Cukai menyatakan, “status yang ditampilkan berdasarkan data IMEI yang telah didaftarkan melalui form Registrasi IMEI.”

Tidak Teregistrasi

Ciri-ciri IMEI terblokir berikutnya ialah perangkat tidak terintegrasi. Pemerintah menyediakan pengecekan nomor IMEI perangkat melalui laman imei.kemenperin.go.id. Pastikan nomor IMEI perangkat sudah teregistrasi. Jika belum, dipastikan perangkat yang dimiliki adalah barang ilegal dan akan segera terblokir.

Cek Nomor IMEI iPhone Lewat Pengaturan

Kadang, mencari boks iPhone untuk cek nomor IMEI terasa merepotkan, apalagi kalau boksnya sudah terselip entah di mana. Tenang, ada cara yang lebih simpel dan bisa dilakukan langsung di iPhone kamu. Kamu bisa cek nomor IMEI dengan mudah lewat pengaturan perangkat tanpa ribet.

Berikut adalah langkah-langkah untuk mengecek IMEI iPhone melalui pengaturan:

Dengan langkah-langkah di atas, kamu bisa menemukan nomor IMEI tanpa perlu repot mencari boks atau kartu garansi. Metode ini cepat, praktis, dan selalu bisa diakses kapan saja.

Ternyata, nomor IMEI tidak hanya ada di belakang iPhone, tetapi juga bisa ditemukan di dalam slot SIM card. Untuk memeriksanya, ikuti langkah-langkah berikut:

Dengan cara ini, kamu bisa dengan mudah memeriksa nomor IMEI iPhone-mu!

IMEI penting untuk dicatat, terutama jika kamu perlu melakukan klaim garansi atau melaporkan perangkat hilang. Pastikan untuk menyimpannya di tempat yang aman!

Baca Juga: 8 Cara Atasi Tidak Ada Layanan di iPhone, Ampuh!

Demikianlah cara cek IMEI yang ternyata juga penting banget untuk iPhone ya! Segeralah cek IMEI iPhone agar kamu bisa segera menggunakannya dengan tenang.

Pastikan IMEI iPhone kamu terdaftar ya karena jika tidak maka dianggap ilegal. Sehingga  tidak dapat digunakan di jaringan operator seluler Indonesia. Selain itu, iPhone ini juga berisiko diblokir oleh pemerintah.

Makin tenang kalau kamu menggunakan layanan pascabayar Halo+ yang sudah terpercaya sejak dulu. Telkomsel menyediakan Halo+ Device Plan untuk pelanggan dengan sistem kontrak 3, 6, 12, dan 24 bulan mulai dari 100 ribuan per bulan.

Sejak tahun 2020 lalu, pemerintah mencoba meredam peredaran ponsel tanpa izin dengan memberlakukan pemblokiran ponsel black market berdasarkan nomor IMEI ponsel. Nantinya ponsel yang IMEI-nya tidak terdaftar di Kemenperin akan diblokir jaringan selulernya dan tidak lagi bisa digunakan untuk komunikasi.

Nah, jika kamu ingin membeli ponsel baru dan tidak ingin mengalami masalah tersebut, LinkAja bakal membahas secara lengkap apa itu IMEI, cara mengecek IMEI termudah, serta cara daftar IMEI. Yuk, simak informasi selengkapnya berikut ini.

Baca juga: Cara Mengembalikan Foto yang Terhapus di HP Lewat Aplikasi

IMEI adalah singkatan dari International Mobile Equipment Identity. Seperti terlihat dari namanya, IMEI merupakan nomor identitas khusus bagi setiap perangkat yang dikeluarkan oleh asosiasi GSM untuk mengidentifikasi setiap ponsel. Nomor IMEI terdiri dari 15 digit kombinasi angka. Dengan informasi angka tersebut, kamu bisa memeriksa data dari masing-masing HP, mulai dari asal HP, manufaktur, hingga nomor model dari HP. Oleh karena itu, nomor IMEI bisa digunakan untuk melacak dan memblokir smartphone kamu, serta mengecek keaslian smartphone yang kamu beli.

Sebelum beralih ke cara daftar IMEI, sebaiknya kamu ketahui dulu cara cek IMEI ponsel. Di iPhone kamu bisa mengeceknya di balik casing ponsel atau slot kartu SIM di ponsel lama. Kamu juga bisa menggunakan kode *#06# lalu tekan dial untuk melihat IMEI di layar.

Sementara untuk ponsel Android caranya kurang lebih sama. Kamu juga bisa mengeceknya dengan melihat boks ponsel, menekan *#06#, atau masuk ke menu Setting >> About Phone.

Selanjutnya setelah kamu mengetahui nomor IMEI ponsel buka laman cek IMEI Kemenperin di imei.kemenperin.go.id. Masukkan nomor IMEI ponsel kamu ke kolom pencarian IMEI. Setelah memasukkan angka tersebut, kamu bisa mengetahui apakah IMEI HP telah terdaftar atau belum di database Kementerian Perindustrian.

Nah, jika hasilnya menunjukkan IMEI kamu belum terdaftar maka segera lakukan pendaftaran IMEI HP.

Nah, langkah terpenting adalah cara daftar IMEI ponsel kamu. Sebelum mendaftar, pastikan kamu memenuhi syarat dan ketentuan pendaftaran IMEI berikut ini.

Dalam Peraturan Menteri Keuangan No. 203/PMK.04/2017 tentang Ketentuan Ekspor dan Impor Barang yang Dibawa oleh Penumpang dan Awak Sarana Pengangkut, setiap individu diperbolehkan membeli ponsel maksimal dua (2) unit dari luar negeri.

Selanjutnya nilai kedua unit ponsel tersebut tidak boleh lebih dari 500 dolar AS (setara dengan Rp7,5 juta), baik dibawa langsung (hand carry) maupun pengiriman. Apabila melewati batas nilai harga dan jumlah unit tersebut maka pengguna yang kelebihan membawa unit ponsel akan disita dan diperbolehkan membawa pulang hanya dua (2) unit saja.

Kemudian jika ada kelebihan nilai maka akan dikenakan biaya PPN 10 persen dan PPH 7,5 persen dari harga.

itu, bagi ponsel asal luar negeri yang dimasukkan ke Indonesia melalui perusahaan jasa kiriman, proses registrasi IMEI akan dilakukan oleh perusahaan jasa kiriman melalui Bea Cukai. Peraturan IMEI ini hanya berlaku bagi masyarakat Indonesia, namun WNA yang ingin masuk ke Indonesia punya peraturan tersendiri, yaitu turis asing yang menggunakan kartu SIM asing tidak perlu melakukan registrasi.

Apabila ingin menggunakan kartu SIM Indonesia, dapat melakukan pendaftaran di gerai operator seluler untuk mendapatkan akses 90 hari.

Baca juga: Cara Menghasilkan Uang dari HP yang Aman dan Mudah

Cara Daftar IMEI Lewat Mobile Bea Cukai

Untuk daftar IMEI, kamu bisa datang langsung ke kantor Bea Cukai atau secara online di situs bea cukai atau aplikasi Mobile Bea Cukai. Pendaftaran IMEI secara online bisa dilakukan dengan mengunjungi situs www.beacukai.go.id/register-imei.html atau lebih praktis dengan menggunakan aplikasi Mobile Bea Cukai dengan cara sebagai berikut.

cara cek IMEI iPhone

Sebelum melakukan pengecekan, pastikan telah mengetahui terlebih dahulu 15 digit angka IMEI iPhone. Kombinasi angka IMEI tersebut bisa diketahui dengan cara sebagai berikut:

Selain dengan cara di atas, IMEI bisa juga dilihat pada informasi perangkat yang biasanya tertera di bagian belakang sisi bawah kotak kemasan iPhone, sebagaimana contoh pada gambar di bawah ini.

Setelah mendapatkan nomor IMEI iPhone, silakan mulai untuk cek status registrasinya lewat website “imei.kemenperin.go.id” atau “beacukai.go.id”.

Cek IMEI iPhone Lewat Apple ID

Cek IMEI iPhone juga bisa dilakukan lewat Apple ID tapi dibutuhkan  akun Apple ID dan kamu sudah mengaktifkan Find My iPhone. Jika sudah, ikuti langkah-langkah berikut ini:

Ciri-Ciri IMEI Tidak Terdaftar atau Terblokir

Pemerintah memiliki peraturan terkait peredaran ponsel Black Market (BM). Pengguna ponsel BM tidak lagi bisa menggunakan jaringan 2G, 3G, 4G, hingga LTE lantaran nomor IMEI-nya telah diblokir.

Sebelum memahami cara mengecek IMEI terblokir, terlebih dahulu ketahui apa saja ciri-ciri perangkat kena blokir. Pada suatu perangkat biasanya memiliki ciri ciri IMEI terblokir tertentu, di antaranya:

Kalo IMEI Terblokir Apakah Masih Bisa Digunakan?

Bila IMEI hp diblokir, perangkat tidak akan dapat terhubung ke jaringan seluler. Di hp akan tertulis “no service” lantaran tidak ada sinyal yang bisa ditangkap oleh perangkat.

Artinya, pengguna tidak bisa melakukan panggilan, mengirim SMS, atau menggunakan data seluler. Meski begitu, beberapa fitur yang tidak bergantung pada jaringan seluler masih bisa berfungsi, seperti mengakses Wi-Fi, menggunakan aplikasi offline, atau mendengarkan musik yang tersimpan secara lokal.

Oleh karena itu, hp dengan IMEI yang terblokir mungkin masih memiliki beberapa kegunaan, tetapi akan sangat terbatas tanpa akses ke jaringan seluler.

Kamu baru saja membeli iPhone atau mendapatkan pemberian dari orang lain?  Yuk cek IMEI iPhone untuk mengecek keasliannya!

Status IMEI sangat penting untuk semua jenis HP termasuk iPhone, jadi kamu perlu untuk mengeceknya. Telkomsel akan kasih tau cara cek IMEI iPhone terdaftar atau tidak melalui artikel ini.

Cara Cek Nomor IMEI iPhone

Cek IMEI iPhone di Website Kementerian Perindustrian

Cek IMEI iPhone di Website Bea Cukai

Cek IMEI iPhone Lewat Apple ID

Cek Nomor IMEI iPhone Lewat Pengaturan

Menggunakan iPhone tentunya memberikan benefit lebih pada penggunanya, sama seperti Telkomsel. Bebas khawatir deh kalau kamu membeli HP besutan Apple ini melalui Paket Bundling iPhone dari Telkomsel.

Bahkan Telkomsel menyediakan jaringan 5G yang terus meluas jangkauannya di Indonesia.  Koneksi datanya lebih cepat 20 kali untuk download maupun streaming dan bisa menghubungkan lebih banyak perangkat.

Yuk cek coverage 5G di sini lalu aktivasi Paket Hyper 5G melalui MyTelkomsel. Gampang banget kan! Sama seperti cara cek IMEI iPhone terdaftar atau tidak yang akan Telkomsel jelaskan di artikel ini.

Baca Juga: Mematikan Hp iPhone Ternyata Bisa dengan Cara Ini

Cek IMEI iPhone terdaftar atau tidak lewat “imei.kemenperin.go.id”

Tidak Bisa Mengakses Jaringan Seluler

Ciri-ciri IMEI terblokir pertama ialah perangkat tak bisa akses jaringan seluler. Pengguna tidak lagi bisa mengakses jaringan seluler termasuk untuk telepon atau SMS. Selain itu pengguna tidak bisa menggunakan internet melalui jaringan 2G, 3G, 4G LTE, hingga 5G. Perangkat ilegal masih bisa menggunakan internet hanya dari jaringan WiFi.